Santri Darul Maarif Kutacane Jalani Ujian Berbasis Komputer Tahun 2024 Semester Ganjil Dengan Tertib Dan Penuh Semangat
Santri Darul Maarif Kutacane Jalani Ujian Berbasis Komputer Tahun 2024 Semester Ganjil Dengan Tertib Dan Penuh Semangat.
KUTACANE - Dayah Darul Ma’arif Kutacane Kembali Menyelenggarakan Ujian Berbasis Komputer Semester Ganjil Tahun 2024. Pelaksanaan Ujian Dimulai Pada Senin, 09 Desember 2024 Dan Akan Berlangsung Selama Sepuluh Hari Hingga 18 Desember 2024. Ujian Ini Diikuti Oleh Seluruh Santri Dari Berbagai Jenjang Pendidikan, Mulai Dari Tingkat Sekolah Menengah Pertama, Madrasah Aliyah, Dan Taman Kanak Kanak Ujian Tulis Dan Menggambar.
Dalam Rangka Memastikan Kelancaran Dan Ketertiban Ujian, Pihak Dayah Telah Melakukan Berbagai Persiapan, Termasuk Penyusunan Soal Yang Mengacu Pada Kurikulum Serta Pengawasan Ketat Di Setiap Ruang Ujian. Pimpinan Dayah Darul Ma’arif, ABANA. TGK. ABU KASIM B,S.Pd.I, Menjelaskan Bahwa Ujian Kali Ini Bertujuan Untuk Mengukur Pemahaman Santri Terhadap Materi Yang Telah Diajarkan Selama Semester.
“Kami Berharap Ujian
Ini Bisa Menjadi Evaluasi Bagi Para Santri, Sekaligus Memotivasi Mereka Untuk
Lebih Giat Belajar Dalam Menghadapi Tantangan Akademis Ke Depan. Selain Itu,
Kami Juga Memastikan Pelaksanaan Ujian Berjalan Sesuai Dengan Aturan Yang
Ditetapkan, Baik Dari Segi Teknis Maupun Kedisiplinan Santri,” Ujar Pimpinan.
Selama Pelaksanaan Ujian,
Suasana Pesantren Terlihat Kondusif. Para Santri Mengikuti Ujian Dengan Tertib
Dan Penuh Semangat. Setiap Santri Diwajibkan Datang Tepat Waktu Dan Mematuhi
Tata Tertib Yang Telah Ditentukan.
Salah Satu
Santriwati Kelas XI MAS Darul Ma’arif, Wardah Safitri Mengungkapkan Perasaannya
Menghadapi Ujian Kali Ini. “Alhamdulillah, Persiapan Saya Sudah Maksimal. Semoga
Hasilnya Bisa Memuaskan Dan Bisa Jadi Evaluasi Untuk Belajar Lebih Baik Lagi Ke
Depannya,” Katanya.
Pihak Dayah Juga
Menghimbau Kepada Para Santri Untuk Tetap Menjaga Kesehatan Selama Ujian
Berlangsung. “Kesehatan Fisik Dan Mental Sangat Penting Dalam Mengikuti Ujian,
Oleh Karena Itu Kami Terus Mengingatkan Santri Untuk Istirahat Cukup Dan Tetap
Menjaga Pola Makan Yang Baik,” Tutur Kepala Sekolah MAS, TGK. MHD. THAHIR,S.Pd.
Dengan Terselenggaranya
Ujian Ini, Dayah Darul Ma’arif Berharap Para Santri Dapat Meningkatkan Prestasi
Akademik Mereka Dan Siap Menghadapi Ujian-Ujian Selanjutnya.
Pelaksanaan Ujian Berbasis
Komputer Semester Ganjil Di Dayah Darul Ma’arif Resmi Dimulai Pada Senin, 09 Desember
2024. Ujian Yang Berlangsung Di Ruang Komputer. Ujian Ini Diikuti Oleh Seluruh
Santri Dari Kelas 1 SMP Hingga Kelas 3 MAS Dengan Suasana Tertib Dan Penuh
Semangat.
Sejak Pagi, Para Santri Telah Mempersiapkan Diri Dengan Membaca Doa Bersama Di Lapangan Dayah. Kepala Sekolah SMP, USTADZAH SAFWANA ATTAHRA S.Pd Dalam Arahannya Mengingatkan Para Santri Untuk Dapat Membagi Waktunya Selama Ujian. "Kita Harus Pandai Mengatur Waktu: Ada Waktu Untuk Beribadah, Waktu Untuk Belajar, Dan Waktu Untuk Istirahat." Pesannya.
No comments: